Babinsa Purwodiningratan Beri Himbauan Prokes Kepada Pedagang dan Pengunjung di Area  Pasar Rejosari

    Babinsa Purwodiningratan Beri Himbauan Prokes Kepada Pedagang dan Pengunjung di Area  Pasar Rejosari

    SURAKARTA - Babinsa Kelurahan Purwodiningratan Koramil 04/Jebres Kodim 0735/Surakarta Serma Samsuri selalu konsisten dalam pengawasan PPKM dan memberikan  himbauan Prokes kepada warga sekitar khususnya para pedagang serta pengunjung Pasar Rejosari Jl.Ledoksari Kelurahan Purwodiningratan Kecamatan Jebres, Sabtu (20/08/2022)

    "Guna menekan serta memutus penyebaran Covid-19 diwilayah, kami secara terus-menerus mengecek dan mengawasi, juga mengingatkan masyarakat yang beraktifitas disekitar Pasar Rejosari khususnya para pedagang serta pengunjung Pasar Rejosari agar senantiasa menjalankan protokol kesehatan yaitu memakai masker, mencuci tangan, mengurangi mobilitas sesuai dengan anjuran dari pemerintah selama pandemi Covid-19."tegas Serma Samsuri.

    "Kami langsung terjun kelapangan agar setiap lapisan masyarakat ikut berperan aktif serta bersama-sama berusaha dan berdoa, agar wabah Covid-19 ini segera hilang dan berakhir, sehingga masyarakat dalam menjalankan aktifitas sehari-harinya dapat berjalan kembali normal seperti biasa sebelum adanya pandemi covid-19."pungkasnya.

    (Arda 72)

    surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Bebas Covid-19,...

    Artikel Berikutnya

    Himbauan Prokes Terus Digencarkan Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Sudah Saatnya Pemerintah Membangun Koperasi Indonesia Inc., Sebuah Solusi untuk Kesejahteraan Bangsa
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros

    Ikuti Kami