Babinsa Sambangi Sekolah Terkait PTM Dan Beri Himbauan Prokes di Sekolah Dasar

    Babinsa Sambangi Sekolah Terkait PTM Dan Beri Himbauan Prokes di Sekolah Dasar

    SURAKARTA - Kegiatan belajar mengajar secara tatap muka mulai dilaksanakan, Babinsa Kelurahan Sudiroprajan Koramil 4/Jebres Kodim 0735/Surakarta Serda Agus Supomo mengunjungi Sekolah terkait pembelajaran tatap muka (PTM) dan terkait protokoler kesehatan di sekolah dasar warga , TK dan  paud warga  di Jln. Ir.Juanda no 72 Kelurahan Sudiroprajan Kecamatan Jebres, kamis (07/04/2022)

    Serda Agus mengatakan kegiatan menyambangi sekolah terus dilakukan Babinsa terkait PTM dilaksanakan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, yaitu dengan lama pembelajaran maksimal 6 jam, jaga Jarak tempat duduk 1 m, serta dengan tetap memakai masker dengan benar.

    "Kami juga menghimbau kepada guru agar selalu memperhatikan siswa dengan baik serta menghimbau agar tetap mematuhi protokoler kesehatan jaga jarak, cuci tangan pakai sabun, dan memakai masker."ujarnya.

    "Dari pemantauan kami dilapangan pihak sekolah telah tertib dan disiplin dalam melaksanakan Prokes karena sudah disiapkan tempat cuci tangan serta alat pendeteksi suhu serta masker cadangan apabila siswa ada yang lupa tidak membawa masker."pungkasnya.

    (Arda 72)

    Surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Varian Baru Deltacron, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Purwosari Bersama Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal

    Ikuti Kami