Babinsa Sumber Laksanakan Sosialisasi Dan Himbauan Protokol Kesehatan di Wilayah Binaan

    Babinsa Sumber Laksanakan Sosialisasi Dan Himbauan Protokol Kesehatan di Wilayah Binaan

    SURAKARTA - Babinsa Kelurahan Sumber Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serka Danang dan Sertu Yusuf melaksanakan Himbauan PPKM di Pasar Moderen (indomaret) yang ada di wilayah Kelurahan Sumber Kecamatan Banjarsari, Minggu (03/04/2022)

    Serka Danang menegaskan himbauan dan sosialisasi disampaiakan kepada pengunjung dan pegawai Indomart untuk selalu mematuhi protokol kesehatan serta untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 dan mencegah timbunya Klaster baru di lingkungan masyarakat.

    "Kegiatan penerapan Prokes dimasa PPKM rutin dilaksanakan di lingkungan Masyarakat sebagai salah satu upaya dalam pengendalian, penanganan serta untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 di lingkungan Masyarakat."pungkas Serka Danang.

    (Arda 72)

    Surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Danrem 074/Warastratama : Jadikan Kenaikan...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring Ibadah di Gereja, Serda Sugeng...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rangkaian HUT ke-19, Bakamla RI Zona Tengah Gelar Donor Darah di Manado
    Dukung Ketahanan Pangan, Baharkam Polri Siapkan Pilot Project Peningkatan Komoditas Jagung di Cianjur
    Pastikan Lancar, Polda Jateng Terapkan Pembatasan Kendaraan Barang Mulai Jumat
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025
    Kodim 1710/Mimika Terima Wasev Bidang Bakti TNI TA 2024 Dari Sterad

    Ikuti Kami